Ternyata Sumber Benih Bawang Putih di Sembalun Masuk di Pringkat Nasional

TOPIKTERKINI.COM.LOMBOK TIMUR— Seumber Benih Bawang Putih di Kecamatan Sembalun masuk di pringkat Nasional.

Di indonesia ada dua tempat bibit benih bawang putih yang menghasilkan panen yang melimpah, di Kecamatan Sembalun dan di Temanggung.

“Sumber benih bawang putih ada di sembalun bahkan masuk di pringkat nasional,” Jelas, Kadis Pertanian Lotim Ir. Sahri, Senin,20/11/2023.

“ Yang mengatakan itu bukan kami tetapi Kementrian pusat bahwa Benih bawang putih di sembalun masuk di pringkat Nasional,” Ucapnya.

Ia menyebut, di Indonesia cuma dua benih bawang putih yang masuk di pringkat nasional, di Sembalun Lombok Timur  dan di Temanggung.

“ Bibit bawang putih ini sudah banyak di minati di luar daerah, karena bibit bawang putih memilik prioritas yang sangat bagus,” Katanya.

“ Sebut saja di wilayah sembalun pada saat penen bawang putih, para petani bisa di katakan sukses, bisa menghasilkan hasil yang sangat memuaskan,” Jelasnya.

“ Nantinya akan kita persentasekan hasil panen tahun 2023,” Tutupnya.

Liputan; RiL

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *