Gunungsitoli

Walikota Gunungsitoli pastikan Pilkada terlaksana bulan desember 2020

42
×

Walikota Gunungsitoli pastikan Pilkada terlaksana bulan desember 2020

Sebarkan artikel ini

TOPIKTERKINI-GUNUNGSITOLI– ditegah kegiatan konferensi pers yang dilaksanakan pemerintah kota Gunungsitoli di Kaliki Beach, Walikota Gunungsitoli pastikan Pilkada terlaksana dibulan desember mendatang. Senin 04/05/2020.

Hal ini dituturkan Ir Lakhemizaro Zebua orang nomor satu dikota Gunungsitoli saat konferensi pers yang dilaksanakan di kaliki

Katanya, ” Banyak dana Anggaran yang di potong gara-gara covid-19 diantaranya Dana Alokasi khusus (DAK) dan Dana Alokasi Umum (DAU) sehingga dapat disimpulkan Dana yang dipotong di Anggaran pemerintah kota Gunungsitoli kurang lebih 62 Milyar,

Lain halnya Anggaran Pilkada yang tidak boleh di Alihkan atau di potong karena kegiatan pilkada terlaksana bulan desember ditahun 2020 ini, Ucap Ir Lakhemizaro Zebua saat menyampaikan beberapa informasi tentang kota Gunungsitoli dalam kegiatan Konferensi pers hari ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *