Kepala Desa Korobonde Dan Masyarakat Korobonde Ikut Dalam Donor Darah KKSS ke-3

Topikterkini.com.Morowali Utara, Beteleme. Dalam kegiatan donor darah KKSS ke 3 morowali utara tak lupa juga peran kepala desa di perlukan untuk kemanusiaan.19-11-2023.

Kepala desa Korobonde Triyono ikut serta dalam kegiatan donor darah di KKSS ke 3 morowali utara untuk kemanusiaan , kades Korobonde Triyono juga membawa masyarakat nya dari Korobonde untuk ikut lakukan donor darah. Kades Korobonde juga mengatakan bahwa kegiatan kerukunan keluarga sulawesi selatan (KKSS).

Kades Korobonde juga menyampaikan bahwa kegiatan aksi donor darah ini yang di laksanakan Oleh kerukunan keluarga sulawesi selatan ini adalah salah satu bentuk peduli kemanusiaan, selain itu juga kades Korobonde Triyono mengajak seluruh masyarakatnya untuk ikut dalam kegiatan aksi donor darah tersebut jika ada yang berkenan untuk mendonorkan darah demi kepentingan kemanusiaan.

Kades Korobonde juga di dampingi oleh Ketua KKSS morowali utara Hj Megawati Ambo Asa saat melakukan donor darah yang di lakukan salah satu perawat di gedung serbaguna beteleme Hj Megawati Ambo Asa juga mengucapkan terima kasih kepada beberapa kepala desa yang turut serta dalam aksi donor darah yang telah mengajak masyarakat untuk kepentingan kemanusiaan.

(Sutrisno.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *